Peranan Penting Literasi Digital Dalam Dunia Pendidikan - Guruinovatif.id: Platform Online Learning Bersertifikat untuk Guru

Diterbitkan 09 Sep 2023

Peranan Penting Literasi Digital Dalam Dunia Pendidikan

Manfaat literasi digital dalam pendidikan

Dunia Pendidikan

HIKMAN NABIL ZIFA

Kunjungi Profile
2016x
Bagikan

Peranan Penting Literasi Digital Dalam Dunia Pendidikan
Literasi Digital memiliki peranan penting di dalam dunia pendidikan. Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), survei penggunaan dan pemanfaatan teknologi dan informasi  pada tahun 2018 dalam sektor pendidikan, SD  dan sederajat 64,55 persen, SMP dan sederajat sebanyak 19,22 persen, dan SMA dan sederajat sebanyak 16,23 persen. Hal ini tidak memungkinkan bahwa literasi digital dalam dunia pendidikan tidak penting, melainkan sangat penting. Berbagai kebutuhan yang tidak bisa dihindari adalah digitalisasi, bahkan setiap hari kita memerlukannya.

Literasi digital yang baik tidak hanya membantu siswa dan guru untuk sukses dalam dunia digital, tetapi juga melindungi mereka dari risiko dan konsekuensi negatif yang mungkin timbul dari penggunaan teknologi yang tidak bijak.

MANFAAT LITERASI DIGITAL
Dilansir dari Manfaat Literasi Digital Bagi Masyarakat dan Sektor Pendidikan Pada Saat Pandemi Covid-19 (2020) karya Eti Sumiati dan Wijonarko, literasi digital telah membawa banyak manfaat bagi kehidupan masyarakat. Manfaat tersebut di antaranya: Kegiatan mencari dan memahami informasi dapat menambah wawasan individu. Meningkatkan kemampuan individu untuk lebih kritis dalam berpikir serta memahami informasi. Menambah penguasaan ‘kosa kata’ individu, dari berbagai informasi yang dibaca. Meningkatkan kemampuan verbal individu. Literasi digital dapat meningkatkan daya fokus serta konsentrasi individu. Menambah kemampuan individu dalam membaca, merangkai kalimat serta menulis informasi.


Penyunting: Putra

0

0

Komentar (0)

-Komentar belum tersedia-

Buat Akun Gratis di Guru Inovatif
Ayo buat akun Guru Inovatif secara gratis, ikuti pelatihan dan event secara gratis dan dapatkan sertifikat ber JP yang akan membantu Anda untuk kenaikan pangkat di tempat kerja.
Daftar Akun Gratis

Artikel Terkait

Pembelajaran yang Super Seru dengan Canva, Kunci Kesuksesan Pendidikan Interaktif
2 min
Memahami dan Memulihkan literasi digital dengan Platform Digital menuju dunia pendidikan berkemajuan
4 min
Masa Depan Pendidikan: Menumbuhkan Literasi Digital melalui Teknologi Pendidikan yang Revolusioner

MUHAMMAD MAHATIR

Sep 09, 2023
8 min
Pengaruh Perubahan Iklim Terhadap Kesehatan Mental Anak
4 min
“Kurikulum Merdeka : Solusi Pendidikan untuk Mewujudkan Indonesia Emas 2045”

DEDE SUHENDY14

May 05, 2023
1 min
Mengintegrasikan Teknologi Informasi dan Komunikasi serta Keterampilan Digital dalam Pembelajaran Mewujudkan Merdeka Belajar
2 min

Guru Inovatif

Jam operasional Customer Service

06.00 - 18.00 WIB

Kursus Webinar