Reportase Sepekan Kegiatan GuruInovatif.id Juli 2022 - 10-16 Juli 2022 - Guruinovatif.id

Diterbitkan 16 Jul 2022

Reportase Sepekan Kegiatan GuruInovatif.id Juli 2022 - 10-16 Juli 2022

Dalam pekan kedua pada bulan Juli ini, GuruInovatif.id melaksanakan kegiatan offline dan online.

Berita

Redaksi Guru Inovatif

Kunjungi Profile
381x
Bagikan

Dalam pekan kedua pada bulan Juli ini, GuruInovatif.id melaksanakan kegiatan offline dan online.

Quest Venture Day Malaysia

Kegiatan offline yang dilakukan antara lain presentasi kepada calon investor pada tanggal 13 Juli 2022. Dr. Zulfikar Alimuddin selaku CEO memberikan presentasi mengenai GuruInovatif.id di acara Quest Venture Day Malaysia bersama dengan Williams Rahaditama selaku CBIO (Chief Business Officer) dan Hengki Dwiyan Hermawan selaku CTO (Chief Technology Offier). Karena GuruInovatif.id merupakan salah satu dari 10 start-up yang diundang dan direncakan akan diberi suntikan modal oleh Quest Venture. 

AH4zXGYatnAYap53B2ceCFWWV2kA2Njjp9pmQy2v.png


 

Quest Venture adalah salah satu perusahaan modal usaha internasional yang mengembangkan usaha maupun start-up dalam bidang kecerdasan buatan (artificial intelligence),e-commerce dan marketplace, entertainment, keuangan, makanan, asuransi, logistik, media, properti, olahraga, dan ekonomi islam secara digital.

 


Tur Nasional

Selain itu GuruInovatif.id kembali melaksanakan Tur Nasional dengan tema “Implementasi Kurikulum Merdeka” di Cabang Dinas Pendidikan Wilayah V Boyolali pada tanggal 14 Juli 2022

Dx1Ph55CzLcZbY2RyecE7nvgyOZD5GkiyQTfe72j.png

 

Guru Inovatif Class

Sedangkan kegiatan online yang dilakukan adalah webinar Guru Inovatif Class (GIC) pada tanggal 15 Juli 2022 dengan topik “Cara Membuat Artikel yang Mudah Dikunjungi Melalui Mesin Pencari”. Narasumber pada GIC kali ini adalah Reezky Pradata Sanjaya, S.I.P yang merupakan seorang konten kreator digital serta telah berkecimpung di dunia publikasi artikel secara digital selama 10 tahun.

nhtrHLhfS0HvUfLYWjf4Rqoz6LllHeiQSIMUKlop.png


 

0

0

Komentar (0)

-Komentar belum tersedia-

Buat Akun Gratis di Guru Inovatif
Ayo buat akun Guru Inovatif secara gratis, ikuti pelatihan dan event secara gratis dan dapatkan sertifikat ber JP yang akan membantu Anda untuk kenaikan pangkat di tempat kerja.
Daftar Akun Gratis

Artikel Terkait

Tunjangan Profesi Guru Cair di Pertengahan April!
2 min
Penguatan Literasi Platform Digital pada Guru SMA Negeri 1 Nguter

Arista Novia Dewi

Aug 19, 2023
2 min
Kasih dan Harmonisasi untuk Anak di Hari Anak Sedunia
5 min
Webinar GuruInovatif.id Bersama Sekjen GTK Kemendikbud Sukses Dihadiri Ribuan Guru #2
1 min
Cara Parenting pada Anak yang Harus Dihindari Orang Tua!
2 min
Kurikulum Merdeka Jadi Kurikulum Nasional Tahun 2024
1 min

Guru Inovatif

Jam operasional Customer Service

06.00 - 18.00 WIB

Kursus Webinar